Investasi Yang Cocok Buat Milenial Untuk Masa Depan
bahasforex.com – Banyak orang yang beranggapan generasi milenial adalah generasi yang tidak bisa berhemat dan mengelola uang dengan cerdas, dimana hal tersebut tentunya salah dimana banyak milenial yang sudah mengenal investasi sesuai kebutuhan dan kemampuan mereka.
Berinvestasi tentunya merupakan keputusan cerdas untuk mengamankan masa depan yang lebih cerah dibandingkan menghabiskan uang untuk keperluan sesaat dan bisa jadi tidak terlalu anda butuhkan. Selain itu investasi juga bisa memberikan masa depan untuk keuangan anda dan meraih apa yang anda cita-citakan seperti membeli rumah, mobil, umroh atau haji, modal membuka usaha dan sebagainya.
Namun ada juga milenial yang sudah memiliki niat berinvestasi tetapi belum mengetahui jenis investasi apa yang cocok bagi mereka. Hal ini disebabkan karena kurang informasi dan edukasi bagaimana mengelola keuangan dan berinvestasi. Untuk itu kali ini, kami akan membagikan jenis investasi yang cocok bagi milenial untuk masa depan yang lebih cerah. Baca juga Begini Cara Investasi Saham Online Yang Menguntungkan
Investasi yang cocok bagi milenial yang pertama adalah investasi Reksadana. Jenis investasi ini salah satu sarana investasi yang paling terjangkau dan telah terdiversifikasi.
Berinvestasi di reksadana pun sangat mudah dilakukan bagi siapapuan dimana berbagai perusahaan teknologi finansial (fintech), sudah banyak yang menjual reksadana melalui aplikasi mereka. Anda bisa memulai berinvestasi dengan modal kecil bahkan anda bisa memulai dengan modal cukup 10 ribu saja Selain itu, keuntungan dari berinvestasi dengan reksadana bisa dicairkan kapan saja. Oleh karena ini, investasi ini sangat cocok bagi karakter milenial yang umumnya menginginkan kemudahan investasi langsung dari HP. Baca juga Awas Robot Trading Palsu dari Investasi Forex Bodong
Investasi Emas
Investasi emas tentunya sudah tidak asing lagi bagi masyarakat Indonesia, dimana para orang tua dulu sudah mempraktekan cara tradisional berinvestasi emas yang aman dan bisa untuk digunakan dimasa depan. Namun kini, di era digital seperti saat ini, berinvestasi emas pun sangat mudah dilakukan dimana anda bisa membeli emas secara online di berbagai platform e-commerce yang menyediakan fasilitas cicil emas.
Tidak perlu kuatir tentang modal, sebab dengan modal kecil pun anda bisa memiliki emas dengan cara mencicil yang disesuikan dengan kemampuan anda. Hasilnya pun bisa anda cairkan kapan saja.
Banyak orang yang beranggapan forex sebagai aset trading dan bukan investasi. Namun perlu diketahui dimana menanamkan modal di pasar forex pada dasarnya memiliki prinsip yang serupa dengan investasi, yakni untuk mengembangkan nilai modal awal dengan membeli suatu aset di harga rendah dan menjualnya di harga tinggi.
Namun perbedannya, forex memungkinkan Anda untuk melakukan transaksi dua arah dengan mudah, sehingga keuntungan bisa tetap diperoleh walaupun harga sedang turun. Anda juga bisa mendapatkan waktu investasi yang lebih fleksibel karena pasar forex selalu aktif 24/5. Jadi kesimpulannya, jenis investasi ini cocok untuk milenial yang aktif bertransaksi.
Saham
Seperti yang kita ketahui bersama, saham adalah salah satu instrumen investasi paling populer di dunia, termasuk ditanah air. Berinvestasi saham memang menarik karena menjanjikan keuntungan yang besar, tapi anda juga harus paham dimana terdapat risiko juga. Prinsip dasarnya, High risk, high return, semakin besar keuntungan yang ingin anda dapatkan maka semakin besar pula risiko yang harus siap anda terima.
Kunci sukses trading saham juga dipengaruhi oleh tingkat likuiditas saham yang ingin Anda tradingkan. Sebaiknya pilihlah saham-saham yang memiliki tingkat likuiditas tinggi, terutama bila Anda ingin bertrading saham sebagai investasi jangka pendek. Sedangkan untuk jangka panjang, Anda bisa memilih menjadi pemegang saham dan menerima pembagian deviden tahunannya.
Peer to Peer Lending (P2P Lending)
Dan terakhir investasi yang cocok bagi milenial adalah investasi Peer to peer lending. Walaupun jenis investasi ini masih asing di telinga masyarakat tanah air karena memang jenis investasi ini masih terbilang jauh lebih muda dibandingkan dengan berbagai instrumen investasi sebelumnya.
Namun investasi ini mulai populer dengan banyaknya masyarakat yang kesulitan akses pinjaman dan pihak masyarakat lain yang ingin menjadi pemodal. Jadi investasi ini, anda akan berkesempatan berinvestasi pada kebutuhan peminjam, kepada peminjam manapun yang anda pilih. Ada beragam platform yang tersedia di Indonesia. Nominal investasi dan keuntungan yang ditawarkan pun berbeda-beda.
Dengan investasi peer to peer lending pun memungkinkan anda untuk memiliki jenis investasi jangka pendek yang bisa dicoba mulai dari sekarang. Namun, anda masih bisa mendapatkan keuntungan yang berlipat ganda bila menerapkan efek compounding, di mana bunga dari imbalan hasil investasi yang anda dapatkan terus-menerus diinvestasikan kembali.
Sekian informasi mengenai investasi yang cocok buat Milenial untuk masa depan yang lebih cerah. Anda bisa menentukan investasi mana yang cocok untuk anda.
Baca Juga:
6 Kelebihan Investasi Emas Digital Yang Patut di… bahasforex.com - Di era kemajuan teknologi yang semakin pesat, investasi emas bisa dilakukan secara digital tanpa harus membeli emas fisik, tetapi memberikan keuntungan dan…
Cara Efektif Investasi SBN Agar Profit Maksimal bahasforex.com - Mau investasi SBN? Begini cara efektif investasi SBN agar anda bisa menghasilkan profit maksimal untuk mengamankan masa depan anda. Berinvestasi jaman sekarang…
Tips Investasi Emas Antam Batangan untuk Pemula bahasforex.com - Seperti yang kita semua ketahui bersama, emas tetap menjadi primadona untuk investasi yang banyak digemari masyarakat di tanah air, dimana terdapat berbagai…
Solusi Investasi Saham Delisting Untuk Investor bahasforex.com - Berinvestasi saham yang ternyata delisting tentu membuat investor kaget sekaligus panik. Apalagi untuk investor pemula dan menjadi bingung jalan dan solusi terbaik…
Tips Investasi Emas Secara Online Yang Aman bahasforex.com - Stigma bahwa emas merupakan investasi yang menguntungkan dan telah diyakini oleh banyak masyarakat sejak dulu, dimana hal ini membuktikan bahwa masyarakat sudah…
Tips Money Management Sebagai Langkah Cerdas Investasi Yang… bahasforex.com - Dalam melakukan investasi, pastinya sikap cerdas dibutuhkan dalam berinvestasi agar mendapatkan hasil yang sesuai dengan keinginan dan target yang ingin anda capai.…
Begini Cara Investasi Saham Online Yang Menguntungkan bahasforex.com - Perkembangan teknologi digital yang semakin pesat saat ini membuat segala sesuatu menjadi mudah termasuk dalam bidang investasi dimana anda kini dapat berinvestasi…
Bagaimana Profil Risiko Investasi Saya? Begini Memahami… bahasforex.com - Bagi anda yang sedang mencoba mempelajari bagaimana profil risiko investasi saya? berarti anda telah selangkah lebih maju untuk memulai investasi yang mana…
Mengenal Jenis Reksadana Untuk Pilihan Investasi… bahasforex.com - Mau untung maksimal investasi Reksadana? Maka anda perlu mengenal jenis investasi Reksadana yang cocok dengan tipe profil investasi anda untuk investasi yang…
Cara Investasi Aset Kripto Saat Pasar Sedang Bearish bahasforex.com - Mau tahu cara investasi aset kripto yang tepat walaupun pasar sedang dalam kondisi bearish? Tenang, sebab kali ini kami akan berbagi tips…
Pahami Risiko Investasi Obligasi Yang Harus di Hindari… bahasforex.com - Obligasi menjadi salah satu instrumen yang banyak dilirik oleh para investor karena selain aman, investasi ini menjanjikan beragam keuntungan. Namun sebagai investasi…
Begini Cara Membeli Obligasi Online Untuk Investasi… bahasforex.com - Berinvestasi membeli obligasi merupakan pilihan alternatif investasi yang saat ini cukup populer, dimana investasi ini relatif aman, dan terjangkau. Mau berinvestasi obligasi,…
Apa itu Strategi Investasi Defensif? Berikut Cara Meraih… bahasforex.com - Dalam berinvestasi untuk meraih profit yang diinginkan bisa anda lakukan dengan berbagai cara tetapi anda tetap harus cermat dan jangan tergesa-gesa memburu…
Kenali Ciri Investasi Emas-Forex Ilegal, Awas Jangan Sampai… bahasforex.com - Dengan semakin tingginya minat masyarakat untuk berinvestasi sayangnya diikuti pula oleh maraknya peredaran investasi ilegal berupa perdagangan berjangka komoditi (PBK) yang memakan…
Perbedaan Investasi Dan Trading, Berikut Penjelasannya bahasforex.com - Seringkali investasi dan trading dianggap merupakan kegiatan yang sama oleh banyak orang dimana kedua hal tersebut adalah bermain dengan modal untuk meraih…
Lebih baik Investasi Obligasi atau Deposito? bahasforex.com - Anda ingin berinvestasi tapi bingung memilih obigasi atau deposito yang mana lebih baik? Agar anda bisa menghasilkan keputusan terbaik, simak penjelasannya sebagai…
Jenis-Jenis Reksadana Berdasarkan Tingkat Risikonya Yang… bahasforex.com - Bagi anda yang tertarik berinvestasi di Reksadana, maka anda perlu mengetahui jenis-jenis reksadana berdasarkan tingkat risikonya untuk menjadi pertimbangan anda sebelum memulai…
Ciri-Ciri Investasi Halal Menurut MUI Yang Perlu Anda… bahasforex.com - Indonesia merupakan negara dengan mayoritas muslim paling banyak didunia, sehingga tidak mengherankan mengapa investasi syariah populer di tanah air. Berdasarkan data Globalreligiusfuture,…
Rekomendasi Broker Trading Emas Dalam Negeri(Lokal) bahasforex.com - Anda mau berinvestasi trading emas yang tidak ribet, mudah untuk konsultasi atau mencari tahu informasi, maka rekomendasi broker trading emas dalam negeri…
Apa Yang Dimaksud Dengan BEP? dan Cara Menghitungnya bahasforex.com – Apabila anda memperhatikan dengan seksama pelajaran ekonomi yang pernah anda pelajari, maka BEP ini merupakan istilah yang mungkin pernah pelajari, dimana BEP…
Harga Emas Dunia Hari Ini, Begini Cara Mengeceknya bahasforex.com – Bagi anda yang ingin mengetahui update terbaru harga emas dunia hari ini, caranya sangat mudah. Dimana kali ini kami akan membagikan cara…
Mengenal Apa Itu Quotex? Aplikasi Trading Kasus Penipuan… bahasforex.com - Bagi anda yang mengikuti informasi mengenai trading, tentu kasus penipuan Doni Salmanan merupakan pembelajaran bagi kita semua agar tidak terjebak dengan penipuan…
Mengenal Indikator Terbaik untuk Trading Emas bahasforex.com - Mau berinvestasi emas dengan profit tinggi, simak indikator terbaik dalam trading emas yang perlu anda ketahui. Investasi trading emas tetap menjadi primadona…
Cara Belajar Candlestick Kripto, Begini Untuk Mengikuti… bahasforex.com - Dalam dunia investasi kripto sangat dekat kaitannya dengan istilah follow the trend, yang mana hal ini membutuhkan cara belajar candlestick kripto yang…